Tag: Banjar Panti Gede
Denpasar
02 Jan 2025 21:53
DENPASAR, NusaBali.com - ST Yowana Kertha Yoga, Banjar Panti Gede, Desa Pemecutan Kaja, Denpasar Utara, mempersiapkan karya terbaiknya untuk tahun baru Caka 1947. Dengan mengangkat empat tokoh karakter ogoh-ogoh, terdiri dari tiga raksasa dan satu tokoh utama berupa seorang bhagawan atau maharesi, ST Yowana Kertha Yoga siap membawa inovasi seni tradisional yang berkolaborasi dengan modernitas.
Denpasar
29 Dec 2024 11:42
DENPASAR, NusaBali.com – Sekaa Teruna (ST) Teja Yowana Dharma Banjar Panti Gede, Pemogan, Kecamatan Denpasar Selatan, tengah mempersiapkan karya ogoh-ogoh spektakuler dengan lima tokoh karakter untuk menyambut Tahun Baru Caka 1947. Proyek besar ini telah dimulai sejak 1 Desember 2024.
Denpasar
25 Feb 2024 22:42
DENPASAR, NusaBali.com - Semarak menyambut datangnya Hari Raya Nyepi Tahun Baru Caka 1946 diwarnai dengan karya ogoh-ogoh memukau dari Sekaa Teruna (ST) Yowana Kertha Yoga, Banjar Panti Gede, Pemecutan Kaja, Denpasar Utara.
Topik Pilihan
-
-
Badung 22 Jan 2025 Desa Adat Seminyak Dapat Hibah Tanah 4,8 Are
-
-
-
-
-
-
Badung 21 Jan 2025 Jalan Jebol di Lukluk Mulai Diperbaiki
-
Badung 21 Jan 2025 Satpol PP Panggil Pemilik Vila di Canggu
Berita Foto
Kabel Serbu Monumen
Desa Wisata Undisan
Rumput Liar Masuk Terminal
Nusa Ning Nusa
MUTIARA WEDA: Antara Instink dan Kecerdasan
Tan mātā parthivī́ tat pitar dyáuḥ (Sukla Yajurveda XXV)